Pages

08 Januari 2010

Putri Putra Pecinta Alam 8

Subseksi..

Kata kata yang menjadi trending topic di otak gue selama berbulan bulan.. Khususnya bulan ini.

Cuma sekolah gue yang punya kata kata Subseksi, alias Subsie. Sekolah lain hanya berbentuk ekskul. Gue mau jelasin pertama tama, pengertian Subsi menurut gue. Subsi adalah sebuah organisasi dibawah Seksi yang kegiatannya berupa ekstrakulikuler namun mencakup OSIS dan Legal.

Nah, di SMA Negeri 8 Jakarta, ada 14 Subsi.. Yaitu

1. Rohani Islam
2. Rohanis Kristen
3. Rohani Katolik
4. Subseksi Upacara
5. Putri-putra Pecinta Alam 8
6. Praja Muda Karana
7. Kemasyarakatan
8. Media Siswa
9. Sains dan Perpustakaan
10. Teknologi dan Soundsystem
11. Koperasi Siswa
12. Olahraga
13. Palang Merah Remaja
14. Kesenian

Waktu itu gue tau PUAPALA sejak SMP kelas 9, kakaknya bo adalah ketua PUAPALA 35 SMA Negeri 8 Jakarta angkatan 2010.. nah sejak saat itu gue tertarik sama kepencintaalaman. Kayaknya keren aja gitu bisa deket banget sama alam. Doain aja ya, pilihan gue di PUAPALA ini ga salah. Soalnya ini insyaAllah bakal jadi Subsi gue selamanya. Amin ya Rabbal Alamin.

0 comments: